DUSTA DI ATAS DUSTA
Sekali lagi kuterjatuh
Dalam lubang yang sama
Sungguh bodoh
Berjalan di atas dusta
Dan masih menggandeng dusta
Sangat bodoh
Dan mengapa masih bertahan
Pada dusta di atas dusta
Semakin bodoh
Kini....
Tiada amarah walau melara
Tiada tangis walau teriris
{Bodohkah aku???}
Rayung Sekar
180409
0 komentar:
Posting Komentar